Pengalaman pertama selalu sesuatu banget. Dari yang tidak pernah---dan karena itu khawatir, cemas, dan antisipasi---kemudian menjadi pernah, itu sebuah sensasi yang menyenangkan. Itu saja sudah cukup, belum lagi ditambah kesenangan dari pengalaman itu sendiri. Pertama kali melakukan trip backpacking , pertama kali melihat kecantikan musim gugur , pertama kali menyentuh salju, pertama kali berada di ketinggian di atas 4.500 M , pertama kali merasakan suhu -20 derajat Celcius , pertama kali tidur di airport (beneran tidur) dan masih banyak pertama kali lainnya. Dalam trip kali ini ke New Zealand, adalah pertama kalinya gue nyetir sendiri di negeri orang. Yup, you can do that in New Zealand. Bayangkan how fun it is. The best part is when you’re back, to Jakarta, and drive in Jakarta, barulah kamu akan terus terkenang, bagaimana rasanya menyetir di jalan yang mulus, panjang, dan nyaris gak ada kendaraan lain. The only thing yang harus kamu waspadai adalah adanya hewan yang me
Comments
Post a Comment